Komunitas Sopir Truck Jogjess Bagi Sembako di Dusun Cikal

MediaSuaraMabes, Bantul  – Komunitas Jogjess Sopir  Truck Lintas Jawa Bali menggelar kegiatan bakti sosial pembagian paket sembako kepad warga dan anak yatim di Dusun Cikal, Kelurahan Srimulyo, Kapanewon Piyungan, Bantul, Yogyakarta, Minggu (11/12).

Nagyo selaku Ketua  Korwil Jogjess Kabupaten Bantul mengatakan, pembagian paket sembako tersebut merupakan bentuk kepedulian para sopir truck di Yogyakarta.

“Kegiatan ini dilaksanakannya pertemuan rutin tiap 3 bulan di setiap kabupaten,” ujarnya.

Dalam kegiatan tersebut hadir perwakilan Kodim, Hajad dan Polsek Piyungan, Bono.  Dibagikan secara simbolis 27 paket sembako kepada  27 masyarakat  Dusun Cikal dan anak yatim. ( hdynto)

Baca Juga :  Berbagi Kebahagiaan, Satgas Madago Raya Berbagi Daging Qurban

Comment