Program Jaksa Masuk Sekolah, KAJARI Buol: Siswa Taat Hukum

MediaSuaraMabes, BUOL — Kejaksaan Negeri buol menunjukan kepeduliannya berkontribusi dalam dunia pendidikan dengan melakukan kegiatan Program Jaksa Masuk Sekolah Siswa Taat Hukum. kamis 10 pebruari 2022 bertempat Aula SMA Negri 1 keramat, kabupaten buol sulawesi tengah.

Turut hadir dalam kegiatan, Penyuluh Hukum JMS Kajari buol bertindak sebagai narasumber Usman LA UKU ,SH.(Kasi Intelejen ), A,A,Gde Yoga Putra ,SH.(Jaksa fungsional). Kepala sekolah dan beberapa guru.Peserta siswa siswi 100 orang.

Kepala kejaksanaan Negeri Buol Lufti Akbar, SH., MH.Program Jaksa Masuk Sekolah (JMS) merupakan Kegiatan penyuluhan hukum ditujukan ke lembaga pendidikan seperti sala satu sekolah SMA 1 Keramat yang di ikuti peserta sebanyak 100 orang siswa siswi yang suda tervaksin dan tetap mematuhi protokol kesehatan.ucap kajari buol kepada media ini.

“Penyuluhan dan penerapan Program Jaksa Masuk Sekolah ini bertujuan memberikan edukasi menumbuhkan pemahaman masyarakat dalam hal ini pelajar atau siswa di bidang hukum agar tidak tersandung hukum maka kita kenali hukum jauhi hukuman”, ungkap Kajari Buol.

Lanjut kajari, Lufti Akbar, SH., MH. Materi yang disampaikan meliputi UU Cyber crime dan UU perlindungan anak. Mengenai isu sentral yang berkembang di kabupaten buol, perkara perlindungan anak menjadi sorotan sehingga dengan program Jaksa Masuk Sekolah bisa memberi pemahaman atau edukasi sekolah tentang undang undang perlindungan anak Sebagai Korban dan Aspek Pidana Terhadap Anak Pelaku Tindak Pidana.”

Untuk membentuk generasi taat hukum, kita berusaha melakukan pencegahan preventip terhadap pelanggaran hukum.
Cybercrime dalam kasus pencabulan anak salasatunya penyebab adalah gedget di media sosial contohnya membuli mengoceh di sosial media.

Kajari buol berharap kepada siswa atau pelajar menjadi taat hukum.
“Siswa pelajar adalah generasi yang kita harapkan sebagai penerus tongkat estafet kepemimpinan di kabupaten buol, harapan dan mimpi mimpi indah siswa siswi bisa terwujud” tandas Lufti akbar.

Baca Juga :  12 Tahun Menanti SHM, Warga Perumahan Griya Tepian Pantai Indah Lestari Mengadu Ke DPRD Nunukan.

Kegiatan penyuluhan hukum ditanggapi cukup antusias. Hal itu dilihat dari beberapa pertanyaan yang diajukan mengenai hukum.

Comment